Cari Blog Ini

Senin, 29 Juni 2015

NEGARA DENGAN HUTANG TERBESAR DI DUNIA



Anda mungkin tidak asing dengan negara-negara seperti Amerika, Inggris, Jerman dll. anda pasti tahu bahwa negara-negara ini adalah termasuk negara maju. Tapi tahukah anda bahwa negara-negara ini juga termasuk negara dengan hutang terbesar di dunia? berikut meupakan 20 negara dengan hutang terbanyak di dunia.

1.Irlandia
Rasio Utang (% PDB): 1.352%
Utang luar negeri: $2,39 miliar (2009 Q3)
2009 GDP : $177,3 miliar


2.Inggris
Rasio Utang (% PDB): 427,6%
Utang luar negeri: $9,26 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $2,17 triliun


3.Belanda
Rasio Utang (% PDB): 395,6%
Utang luar negeri: $2,58 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $652 miliar


4.Swiss
Rasio Utang (% PDB): 390%
Utang luar negeri: $1,23 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $316,1 miliar


5.Belgia
Rasio Utang (% PDB): 345,6%
Utang luar negeri: $1,32 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $381,4 miliar


6.Denmark
Rasio Utang (% PDB): 315,2%
Utang luar negeri: $627,6 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $199,1 miliar


7.Swedia
Rasio Utang (% PDB): 275%
Utang luar negeri: $916,42 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $333,2 miliar


8.Austria
Rasio Utang (% PDB): 268,9%
Utang luar negeri: $869,13 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $323,2 miliar


9.Prancis
Rasio Utang (% PDB): 247,2%
Utang luar negeri: $5,22 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $2,11 triliun


10.Portugis
Rasio Utang (% PDB): 231,5%
Utang luar negeri: $538,1 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $232,4 miliar


11.Hong Kong
Rasio Utang (% PDB): 218,8%
Utang luar negeri: $659,27 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $301,3 miliar


12.Norwegia
Rasio Utang (% PDB): 208,9%
Utang luar negeri: $577,80 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $276,5 miliar


13.Finlandia
Rasio Utang (% PDB): 205,7%
Utang luar negeri: $376,8 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $183,1 miliar


14.Jerman
Rasio Utang (% PDB): 189,4%
Utang luar negeri: $5,33 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $2,81 triliun


15.Spanyol
Rasio Utang (% PDB): 184,7%
Utang luar negeri: $2,53 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $1,37 triliun


16.Mesir
Rasio Utang (% PDB): 175,3%
Utang luar negeri: $594,60 miliar (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $339,2 miliar


17.Italia
Rasio Utang (% PDB): 154,6%
Utang luar negeri: $2,71 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $1,76 triliun


18.Hungaria
Rasio Utang (% PDB): 124,2%
Utang luar negeri: $231,33 miliar (2009 Q2)
PDB 2009 (prediksi): $186,3 miliar


19.Australia
Rasio Utang (% PDB): 108,8%
Utang luar negeri: $891,26 miliar (2009 Q2)
PDB 2009 (prediksi): $819 miliar


20.Amerika Serikat
Rasio Utang (% PDB): 95,9%
Utang luar negeri: $13,67 triliun (2009 Q3)
PDB 2009 (prediksi): $14,25 triliun



(sumber)

Rabu, 24 Juni 2015

DESKRIPSI SATRIA UNTUK NEGERI

DESKRIPSI SATRIA UNTUK NEGERI

SATRIA UNTUK NEGERI tulisan-tulisan yang bertujuan untuk berbagi tentang pendidikan, kesehatan dan berita.
 

Pada bagian pendidikan, yang ditujukan untuk menulis tentang semua yang berhubungan dengan pendidikan, membangun pendidikan pendidikan artikel, melacak potret pendidikan di perbatasan / negara, kurikulum 2013 (CNS / RRP, Silabus, media pembelajaran) dan ILMU.
 

Pada bagian kesehatan, dkhususkan untuk memuat artikel yang berhubungan dengan kesehatan, manfaat sumber daya alam untuk kesehatan, berbagai manfaat kesehatan dan tips menjaga kesehatan.
Sementara di bagian berita, yang ditujukan untuk memuat berbagai berita yang bermanfaat. Kabar yang memiliki muatan positif.
 

Tentu saja masih banyak kekurangan dalam penulisan artikel serta kekurangan biaya artikel terkait. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun sehingga kami harapkan.
 

penulis,

Imam Satrio

DESCRIPTIOIN SATRIA UNTUK NEGERI

DESCRIPTION

SATRIA UNTUK NEGERI


SATRIA UNTUK NEGERI are writings that aims to share about education, health and news.

In the education section, devoted to write about all that relates to education, articles education education building, tracing a portrait of education at the border / country, curricula 2013 (CNS / RRP, Syllabus, learning media) and SCIENCE.

In the health section, dkhususkan to load the articles related to health, the benefits of natural resources for health, a variety of health benefits and tips on maintaining health.

While in the news section, devoted to load a variety of news that are useful. news that has a positive charge.

Of course there are still many shortcomings in the writing of the article as well as shortcomings charge related article. Therefore, suggestions and constructive criticism so we expected.

author,


Imam Satrio

Selasa, 23 Juni 2015

COUNSEL TIME

NOT FOREVER
 

Not always we become children
There was a time we become adults
And in time we will also be childish again


Not always our schools to their students get a lesson
There is time for us to become a teacher, the teacher for yourself or someone else
And do not forget that during our life must always learn

We do not always get extensive provision
At times we find narrow days
And do not forget, is a key area of ​​life thanks

Not always we have a treasure
There are times when we would leave it
And do not forget, no matter how much wealth we have accumulated, we can only take a limited what
we were able to

We will not always feel happy
There are times when we feel sad
Remember, grief is easier for us to get closer to the Creator

Not always rains
There are times when drought arrives
And remember, the rain and the drought was to balance our life cycle

Have we ever met
There are times when we will part
And remember, the similarities in belief will bring us back

Not always we breathe
There are times when we stop breathing
And remember, any time we could have stopped breathing

Remember
Not always we live in this world
There are times when we will die
And remember, after our death will be revived
to account for all of our trips here.

education, advice, time

By: Imam Satrio

Minggu, 21 Juni 2015

TIPS TETAP SEHAT SELAMA RAMADHAN

tips puasa ramadhan
Kurma untuk berbuka
Bulan Ramadhan merupakan bulan yang dinanti-nantikan. Semua umat muslim diwajibkan untuk berpuasa. Waktu berpuasa di berbagai negara tentu mengalami perbedaan. Kalau di Indonesia, waktu berpuasa selama kurang lebih 14 jam, selama sebulan penuh. Walaupun begitu, puasa memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Berikut adalah beberapa cara sehat selama Bulan Puasa Ramadhan:

Makan Sahur

  1. Waktu santap sahur sebaiknya di akhir waktu. Selain untuk menunjang puasa anda di siang hari, makan sahur di akhir waktu lebih diutamakan berdasarkan sunnah Rasul.
  2. Makanlah jangan berlebihan atau makan dengan porsi normal. Fokuslah untuk mengkonsumsi makanan yang kaya akan karbohidrat kompleks dan protein, serta buah dan sayuran. Menyantap makanan yang mengandung banyak air selama sahur. agar terhindar dari dehidrasi tubuh pada sepanjang hari.
  3. Akhiri makan sahur dengan segelas susu untuk mememnuhi nutrisi tubuh anda. Minumlah suplemen ataupun multivitamin yang biasa anda konsumsi ataupun yang disarankan oleh dokter anda.
  4. Batasi konsumsi makanan yang terlalu manis dan mengandung banyak gula, karena justru dapat membuat tubuh lemas di siang hari.
  5. Sebelum waktu imsak tiba, minumlah air yang cukup, tiga hingga lima gelas. Sebaiknya hindari minuman berkafein seperti kopi dan teh karena bersifat diuretik dan membuat tubuh kehilangan cairan lebih cepat melalui urinasi.

Selama Berpuasa

  1. Di waktu terpanas di siang hari, hindari berlama-lama di bawah terik matahari dan kurangi aktifitas fisik
  2. Sempatkan untuk mengistirahatkan tubuh anda, dan mengganti waktu tidur yang kurang karena bangun lebih awal untuk sahur. Waktu setelah sholat zuhur merupakan saat yang tepat untuk beristirahat.
  3. Jika memiliki waktu luang di sore hari, sempatkan untuk berolahraga ringan seperti jalan sore, bersepeda santai, ataupun yoga. Hal ini sangat baik untuk menjaga kebubagaran tubuh dan memperlancar peredaran darah.

Buka Puasa

  1. Saat waktu buka puasa tiba, jangan makan dengan berlebihan. Sebaiknya ikutilah sunnah, yaitu dengan buah kurma dan minuman yang manis: bisa dengan susu, jus buah, atauapun sekedar air. Minumlah cukup air untuk mengganti cairan tubuh yang hilang selama berpuasa
  2. Setelah sholat magrib, lanjutkan dengan menyantap hidangan utama, dengan menu yang seimbang. Makanlah sesuai dengan porsi anda yang biasa, tidak perlu berlebihan. Cukupkan dengan karbohidrat, protein, serta sayuran dan buah-buahan.
  3. Hindari makan gorengan berlebihan, serta batasi makanan yang pedas, agar perut tidak menjadi mules dan mengganggu pencernaan tubuh anda.
  4. Cukupi asupan air tubuh anda. Usahakan untuk meminum setidaknya lima gelas air putih sebelum tidur.

Dengan menjalankan tips-tips sehat di atas, semoga puasa kita semua menjadi lebih hikmat dan sehat. Selamat menjalankan ibadah puasa Ramadhan.

Oleh : Imam Satrio

Kamis, 18 Juni 2015

PERBEDAAN LAMA WAKTU PUASA NEGARA-NEGARA DI DUNIA

Peta lama waktu puasa di dunia

Ramadhan merupakan bulan yang selalu dinantikan oleh umat muslim di dunia. Bulan Ramadhan bulan yang suci bagi umat islam. Semua kegiatan yang positif dinilai ibadah. Sampai tidurnya seorang yang berpuasa pun dinilai ibadah.

Dibulan Ramadhan banyak kegiatan ibadah. Mulai dari yang wajib sampai yang sunah. Dari yang wajib, selain sholat wajib lima waktu, zakat fitrah, ada puasa wajib pada siang hari mulai terbit fajar sampai terbenam matahari. ibadah yang sunah, mulai dari sholat tarawih, tadarus Al qur'an dll.

Membahas tentang lamanya waktu puasa di dunia, di setiap negara memiliki perbedaan lama waktu berpuasa. tidak lain, ini disebabkan oleh faktor alam. sekarang matahari cenderung diposisi kutub utara, sehingga negara-negara yang berada dekat kutub utara memiliki waktu puasa lebih lama. Namun sebaliknya, negara-negara yang berada lebih dekat ke kutub selatan memiliki waktu puasa lebih pendek.

Berikut ini merupakan lama waktu berpuasa negara-negara di dunia.
Lama Waktu Puasa Negara-Negara di Dunia



Rabu, 17 Juni 2015

SSP/RRP KELAS V SEMESTER 1 TEMA: PERISTIWA DALAM KEHIDUPAN



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SDN SATRIA
Kelas/ Semester           : 5 / 1 (Satu)
Tema ke                       : 2 Peristiwa dalam Kehidupan          
Sub Tema ke               : 3 Manusia dan peristiwa alam          
Pembelajaran ke          : 2
Alokasi Waktu            : 1 x Pertemuan (5 x 35 Menit)

A.  Kompetensi Inti (KI)
1.   Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2.   Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya serta cinta tanah air.
3.      Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati, dan mencoba menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat bermain.
4.      Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dan kritis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B.  Kompetensi Dasar dan Indikator
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
1.1       Meresapi makna anugerah Tuuhan yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang diakui sebagai sarana yang lebih unggul daripada bahasa lain untuk memperoleh ilmu pengetahuan
2.2                   Memiliki perilaku jujur dan disiplin tentang proses daur air, rangkaian listrik, sifat magnet, anggota tubuh (manusia, hewan, tumbuhan) dan fungsinya, serta sistem pernapasan melalui pemanfaatan bahasa Indonesia
3.2       Menguraikan isi teks penjelasan tentang proses daur air, rangkaian listrik, sifat magnet, anggota tubuh (manusia, hewan, tumbuhan) dan fungsinya, serta sistem pernapasan dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku.
4.2       Menyampaikan teks penjelasan tentang proses daur air, rangkaian listrik, sifat magnet, anggota tubuh (manusia, hewan, tumbuhan) dan fungsinya, serta sistem pernapasan secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku

Indikator
1.1.7    Mensyukuri anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa Bahasa Indonesia sebagai sarana untuk memperoleleh ilmu pengetahuan
2.2.11 Menunjukan sikap disiplin dalam rangka menjaga kesehatan diri sendiri
3.1.1    Menjelaskan pentingnya air untuk menjaga kesehatan diri
4.1.1    Menguraikan pentingnya air untuk menjaga kesehatan diri secara tertulis

 IPA
Kompetensi Dasar
1.1       Bertambah keimannya dengan menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya, serta mewujudkannya dalam pengamalan ajaran agama yang dianutnya
2.1       Menunjukkan perilaku ilmah (memiliki rasa ingin tahum obyekif, jujur, teliti, cermat, tekun, hati-hati, bertanggung jawab, terbuka, dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan inkuiri ilmiah dan berdiskusi
3.6.      Mendeskripsikan siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi serta kelangsungan mahluk hidup
4.7       Menyajikan hasil laporan tentang permasalahan akibat terganggunya keseimbangan alam akibat ulah manusia, serta memprediksi apa yang akan terjadi jika permasalahan tersebut tidak diatasi.

Indikator
1.1.6    Menyadari hubungan keteraturan dan kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakan.
2.1.4    Menunjukkan sikap peduli dalam menjaga lingkungan dari adanya pencemaran limbah
3.6.1    Menjelaskan dampak terganggunya siklus air terhadap kesehatan manusia.
4.7.1    Membuat hasil laporan tentang dampak terganggunya siklus air terhadap kesehatan manusia

SBDP
Kompetensi Dasar
1.1       Menerima kekayaan dan keberagaman karya seni daerah sebagai anugerah Tuhan
2.1       Menunjukkan rasa percaya diri dalam mengolah karya seni
3.2       Mengenal harmoni musik dan lagu daerah.
4.8       Menampilkan musik nusantara dengan alat musik sederhana

Indikator
1.1.7    Toleransi terhadap keberagaman karya seni daerah
2.1.5    Menunjukkan sikap percaya diri dalam menampilkan suatu kara seni
3.2.1    Menjelaskan manfaat harmoni music
4.8.1    Menciptakan harmonisasi bunyi dengan alat musik yang sesuai dengan lagu yang dipilih

C.  Materi Pembelajaran
1.    Pengaruh pencemaran terhadap air
2.    Dampak daur air terhadap peristiwa alam di bumi dan kehidupan manusia
3.    Manfaat harmoni musik
 
D.  Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan
1.    Siswa dan guru berdoa sebelum pembelajaran
2.    Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa dan me nanyakan kabar mereka.
3.    Guru mengkondisikan siswa dengan memberi kata-kata semangat dan kompak “bagaimana kabar kalian? Super sekali, pengin pintar? Makanya belajar”.
4.    Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi guru sebelum melaksanakan pembelajaran inti.
5.    Siswa menyimak penjelasan dari guru  mengenai kegiatan yang akan dilakukan hari ini
10 Menit
Kegiatan Inti
1.      Guru menunjukan video proses terjadinya hujan asam. (mengamati)
2.      Siswa menanyakan tentang video yang ditayangkan. (menanya)
3.      Peserta didik mengurutkan tahapan proses terjadinya hujan asam berdasarkan video ke dalam diagram (mencoba)
4.      Siswa melakukan percobaan reaksi hujan asam yang terjadi pada tanaman (mencoba)
5.      Siswa menyimpulkan pemahaman mereka  secara tertulis (menalar)
6.      Siswa menjelaskan hasil percobaan tentang hujan asam dan akibatnya (mengomunikasikan)
7.      Guru memberikan penjelasan tentang pentingnya air yang sehat bagi kehidupan makhluk hidup, kita patut bersyukur dengan tersedianya air bersih yang melimpah. Air yang bersih dapat menjaga kesehatan kita. Banyak kegunaan air untuk menjaga kesehatan kita, diantaranya untuk mencuci tangan.
8.      Siswa mengidentifikasikan permasalahan dalam teks tentang pentingnya air dalam kehidupan (mengamati)
9.      Siswa mengamati gambar 7 langkah mencuci tangan dengan sabun (mengamati)
10.  Siswa menanyakan tentang pentingnya air dalam kehidupan dan menanyakan gambar 7 langkah cuci tangan dengan sabun (menanya)
11.  Siswa praktek cara mencuci tangan yang benar (mencoba)
12.  Siswa mendiskusikan, bagaimana rasanya tangan yang telah dicuci dan mendiskusikan cara menjaga kesehatan diri selain cuci tangan (menalar)
13.  Siswa meringkas dengan teliti tentang Tips menjaga kesehatan diri sendiri (menalar)
14.  Siswa membacakan tips menjaga kesehatan diri sendiri (mengomunikasikan)
15.  Guru menceritakan kepada siswa tetang sebuah kerajaan yang langka air, namun berkat irigasi yang sudah jadi, air menjadi melimpah ruang. Sehingga kerajaan mengadakan syukuran dengan menampilkan musik rebana.
16.  Guru menunjukan beberapa contoh alat musik ritmis. (mengamati)
17.  Siswa menanyakan nama alat musik dan bagaimana cara memainkannya. (menanya)
18.  Siswa dibimbing guru memainkan alat musik rebana dan darbuka. (mencoba)
19.  Peserta didik secara berkelompok, menentukan satu lagu daerah. (menalar)
20.  Peserta didik berlatih secara berkelompok, untuk menciptakan sebuah harmonisasi bunyi dan suara mengiringi irama sesuai dengan lagu daerah yang mereka pilih. (menalar)
21.  Peserta didik secara berkelompok menampilkan kreasi mereka di depan kelas. (mengomunikasikan)
155 Menit
Penutup
1.      Guru menyampaikan pesan moral tentang pentingnya menjaga air bagi kehidupan makhluk hidup.
2.      Guru menyampaikan tema yang akan di pelajari besok.
3.      Siswa memimpin berdoa
4.      Guru menutup pembelajaran
10 Menit

E.       Penilaian, pembelajaran remidial, dan pengayaan
1.        Teknik Penilaian
a.         Penilaian Sikap spiritual
b.         Penilaian sikap sosial teknik Observasi: Peduli, tanggung jawab.
c.         Penilaian Pengetahuan : Essay
d.        Penilaian keterampilan Unjuk Kerja: menulis teks, menentukan letak benda berdasarkan arah mata angin

2.        Bentuk Instrumen Penilaian
Lembar penilaian sikap spiritual
No
Nama
Indikator

Bersyukur

Menyadari

Toleransi

1

2

3

4

1

2

3

4

1

2

3

4
1.
Tukiman A












2.
Tukiman B












3.
Tukiman C












Keterangan/ Rubrik :
1 : belum nampak/perlu pembinaan
2 : mulai nampak
3 : nampak
4 : membudaya

 
Lembar Penilaian Sikap
No
Nama
Indikator
Disiplin
Peduli
Percaya diri
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.
Tukiman A












2.
Tukiman B












3.
Tukiman C












Keterangan/ Rubrik :
1 : K (kurang)/rendah
2 : C (cukup)
3 : B (baik)/tinggi
4 : SB (sangat baik)/ sangat tinggi
Berilah dengan tanda centang (ü) pada kolom yang sesuai.

Lembar Penilaian Pengetahuan
KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR
KOMPETENSI
Ranah dan Tingkatan
Hasil Belajar
No.
Soal
SOAL / TUGAS
Kunci/Keterangan pedoman
Pemberian skor
S
K
O
R
1
2
3
4
5
6
Soal
Pilihan ganda
Soal
Essay
Bahasa Indonesia












3.2 Menguraikan isi teks penjelasan tentang proses daur air, rangkaian listrik, sifat magnet, anggota tubuh (manusia, hewan, tumbuhan) dan fungsinya, serta sistem pernapasan dengan bantuan guru dan teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku.
3.1.1    Menjelaskan pentingnya air untuk menjaga kesehatan diri







1
1.   Sebutkan 3 cara menjaga kesehatan diri!

ü












30
IPA













1.6.              Mendeskripsikan siklus air dan dampaknya pada peristiwa di bumi serta kelangsungan mahluk hidup

3.6.1 Menjelaskan dampak daur air terhadap peristiwa alam di bumi dan kehidupan manusia.






2,3
2.       Jelaskan proses terjadinya hujan asam
3.        Bagaimana reaksi air hujan asam terhadap daun pada tanaman?

ü

ü




20


20
SBDP












3.2 Mengenal harmoni musik dan lagu daerah.

3.2.1 Menjelaskan manfaat harmoni music






4
4.        Jelaskan manfaat harmoni musik?

ü



30

Keterampilan
Rubrik : Praktek 7 langkah mencuci tangan pakai sabun
No.
Kriteria
Baik Sekali

4
Baik

3
Cukup

2
Perlu Bimbingan
1
1.
Melakukan 7 langkah cuci tangan
Siswa melakukan 7 langkah cuci tangan dengan sabun secara tertib (semua langkah dilakukan dengan teratur)
Siswa melakukan 7 langkah cuci tangan dengan sebun dengaan sabun secara kurang tertib (semua langkah dilakukan namun tidak teratu /secara asal)
Siswa melakukan 7 langkah cuci tangan dengan sabun secara tidak tertib (tidak semua langkah dilakukan)
Siswa melakukan 7 langkah mencuci tangan dengan sabun secara asal


Hasil penilaian praktek 7 langkah cuci tangan dengan sabun
No
Nama
Kriteria
Jumlah skor
Nilai
7 langkah cuci tangan dengan sabun
4
3
2
1
1







2







3








Rubrik: percobaan reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman
No.
Kriteria
Baik Sekali

4
Baik

3
Cukup

2
Perlu Bimbingan
1
1.
Praktek
Siswa melakukan praktek percobaan reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman secara tertib dan sistematis
Siswa melakukan praktek percobaan reaksi hujan terhadap daun pada tanaman secara kurang tertib dan kurang sistematis
Siswa melakukan percobaan reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman secara tidak tertib dan tidak sistematis
Siswa tidak melakukan percobaan reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman

2.
Penulisan laporan percobaan
Keseluruhan
penulisan hasil
mencerminkan
hasil pengamatan
yang sistematis
dan benar serta
menunjukkan
keterampilan
penulisan yang
sangat baik, di atas
rata-rata kelas.
Keseluruhan
penulisan hasil
mencerminkan hasil
pengamatan yang
sistematis dan benar
serta menunjukkan
keterampilan
penulisan yang baik.
Sebagian besar
penulisan hasil
mencerminkan hasil
pengamatan yang
sistematis dan benar
serta menunjukkan
keterampilan
penulisan yang
terus berkembang.
Hanya sebagian
kecil hasil penulisan
mencerminkan hasil
pengamatan yang
sistematis dan benar
serta menunjukkan
keterampilan
penulisan yang
masih perlu terus
ditingkatkan.

Hasil penilaian percobaan reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman
No
Nama
Kriteria
Jumlah skor
Nilai
Praktek
Penulisan laporan
4
3
2
1
4
3
2
1
1











2











3












Rubrik : Kreasi seni kelompok
No.
Kriteria
Baik Sekali

4
Baik

3
Cukup

2
Perlu Bimbingan
1
1.
Sikap Kerjasama
Seluruh
anggota terlihat
bersungguh-sungguh
dalam
mempersiapkan
presentasi
proyek mereka
Beberapa
anggota terlihat
bersungguh-sungguh
dalam
mempersiapkan
presentasi proyek
mereka
Seluruh
anggota terlihat
bermain-main
namun
masih mau
memperlihatkan
kerja keras
mereka
sekalipun dalam
pengawasan
guru
Seluruh
anggota terus
bermain-main
sekalipun sudah
berulang kali
diperingatkan
oleh guru.
2.
Ketrampilan
Menampilkan kreasi
Menampilkan kreasi alat
music dan
lagu/ syair
ditampilkan
dengan cara
yang sangat
kreatif dan
inovatif dengan
memperhatikan
nilai harmoni
dan keindahan
Menampilkan kreasi alat music ddan
lagu ditampilkan
dengan cara
yang kreatif,
inovatif dan
indah
Menampilkan kreasi alat
music dan
lagu masih
perlu dilatih
agar dapat
ditampilkan
dengan cara
yang menarik,
dimana hampir
sebagian besar
penampilan
belum maksimal
Menampilkan kreasi alat
music dan lagu
masih sanagt
perlu dilatih
agar dapat
ditampilkan
dengan cara
yang menarik,
dimana
hampir semua
penampilan
belum maksimal

Hasil penilaian kreasi seni kelompok
No
Nama
Kriteria
Jumlah skor
Nilai
Sikap kerjasama
Ketrampilan menampilkan kreasi
4
3
2
1
4
3
2
1
1











2











3












Pembelajaran Remidial
Remidial diberikan kepada siswa yang nilainya di bawah KKM muatan mapel

Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada siswa yang  mempunyai kemampuan lebih tinggi


F.   Media, Alat, dan Sumber Belajar
1.    Media dan Alat : Video proses terjadinya hujan asam, praktek reaksi hujan asam terhadap daun pada tanaman (air, asam sitrat, daun dll), praktek 7 langkah cuci tangan dengan sabun (sabun, air), kreasi seni kelompok (darbuka, rebana).

2.    Sumber:
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikulum 2013, buku siswa SD/MI kelas V tema 2 “Peristiwa dalam kehidupan”. Jakarta: Kementerian pendidikan dan Kebudayaan.
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikuum 2013, buku guru SD/MI kelas V tema 2 “Peristiwa dalam kehidupan”. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
http://damaruta.blogspot.com/2015/03/gambar-alat-alat-musik-ritmis-hal-14.html

http://aciilsem.blogspot.com/2013/06/7-langkah-cara-mencuci-tangan-yang.html
Yogyakarta, 3 Aguatus 2015
Kepala Sekolah




NIP.                                             



pendidikan, ssp, imam satrio                  
Guru Kelas II




...................................
NIP.