Cari Blog Ini

Minggu, 31 Mei 2015

SSP: Kelas 1 Tema Kegiatanku

IMAM SATRIO


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SDN Satria
Kelas/ Semester           : I / 1 (Satu)
Tema ke                       : 3 Kegiatanku
Sub Tema ke               : 2 Kegiatan siang hari           
Pembelajaran ke          : 1
Alokasi Waktu            : 1 x Pertemuan (5 x 35 Menit)

A.  Kompetensi Inti (KI)
1.    Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.    Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3.    Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4.    Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B.  Kompetensi Dasar dan Indikator
PPKn
Kompetensi Dasar:
1.2       Menerima kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa di lingkungan rumah dan sekolah
2.2       Menunjukkan perilaku patuh pada tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan sekolah
3.2       Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan seharihari di rumah dan sekolah
4.2       Melaksanakan tata tertib di rumah dan sekolah

Indikator:
1.2.1    Mensyukuri kebersamaan dalam keberagaman sebagai anugrah Tuhan Ynag Maha Esa di lingkungan sekolah
2.2.1    Menunjukan perilaku patuh pada tata tertib dan aturan yang berlaku di sekolah
3.2.1    Membedakan perilaku tertib dan tidak tertib
4.2.1    Mempraktekkan tata tertib di dalam kelas

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
1.1       Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar di tengah keberagaman bahasa daerah
2.1       Memiliki kepedulian dan rasa ingin tahu terhadap keberadaan wujud dan sifat benda melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah
3.1       Mengenal teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra wujud dan sifat benda, serta peristiwa siang dan malam dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman
4.1       Mengamati dan menirukan teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra, wujud dan sifat benda, serta peristiwa siang dan malam secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian
Indikator
1.1.1        Menerima anugrah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan
2.1.1        Menunjukan rasa ingin tahu terhadap keberadaan wujud dan sifat benda
3.1.1    Menyebutkan isi teks deskriptif tentang sifat benda dengan bahasa Indonesia lisan
3.1.2    mendiskusikan kosa kata yang tidak dimengerti
4.1.1    Menirukan teks deskriptif tentang sifat benda yang dibacakan guru dengan suara nyaring

C.  Materi Pembelajaran
1.    Teks deskriptif (Buku siswa halaman 32-33)
2.    Perilaku tertib dan tidak tertib (buku siswa halaman 34-35)

D.  Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan
1.    Siswa dan guru berdoa sebelum pembelajaran
2.    Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa dan me nanyakan kabar mereka.
3.    Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi guru sebelum melaksanakan pembelajaran inti. Apa yang kalian rasakan ketika siang hari kalau belum makan? Sekarang, pak guru memiliki cerita tentang si kancil yang sedang lapar.
4.    Siswa menyimak penjelasan dari guru  mengenai kegiatan yang akan dilakukan hari ini
10 Menit
Kegiatan Inti
1.      Guru membacakan teks deskriptif sederhana (cerita kancil dan buaya) dan ditirukan siswa dengan nyaring. (mengamati)
2.      Siswa menanyakan tentang kosa kata yang belum di ketahui (menanya)
3.      Setelah siswa memahami kosakata, Siswa secara bergantian membacakan teks deskriptif sederhana (cerita kancil dan buaya). (mencoba)
4.      Siswa mendiskusikan karakter dari tokoh cerita. (menalar)
5.      Siswa mempresentasikan tentang karakter dari tokoh cerita (mengomunikasikan)
6.      Guru menunjukan kepada siswa contoh gambar sikap tertib dan tidak tertib (mengamati)
7.      Guru menanyakan kepada siswa tentang kegiatan yang sedang dilakukan pada gambar. (menanya)
8.        Siswa menjawab, berdasarkan kegiatan pada gambar, apakah termasuk sikap tertib atau tidak tertib. (mencoba)
9.        Siswa mengelompokan gambar pada LKS, tentang gambar yang mencerminkan sikap tertib dan tidak tertib (menalar)
10.    Siswa berlatih mempresentasikan tentang gambar yang mencerminkan sikap tertib dan tidak tertib (mengomunikasikan)
11.    Menyanyikan lagu mari pulang.
155 Menit
Penutup
1.      Guru menyampaikan pesan moral tentang pentingnya ketertiban.
2.      Guru menyampaikan tema yang akan di pelajari besok.
3.      Siswa memimpin berdoa
4.      Guru menutup pembelajaran
10 Menit

E.       Penilaian, pembelajaran remidial, dan pengayaan
1.        Teknik Penilaian
a.         Penilaian Sikap spiritual
b.        Penilaian sikap sosial teknik Observasi: Patuh, ingin tahu.
c.         Penilaian Pengetahuan : Pertanyaan essay
d.        Penilaian keterampilan Unjuk Kerja: Membedakan contoh perilaku tertib dan tidak tertib, menirukan membaca nyaring.

2.        Bentuk Instrumen Penilaian
Lembar penilaian sikap spiritual


No


Nama
Indikator
Menerima
Bersyukur
4
3
2
1
4
3
2
1
1
Sainam








2
Tumiyah








3
Dakiem








Keterangan/ Rubrik :
1 : belum nampak/perlu pembinaan
2 : mulai nampak
3 : nampak
4 : membudaya

Lembar Penilaian Sikap sosial
No
Nama
Indikator
Patuh pada tata tertib
Ingin tahu karakter tokoh cerita

1
2
3
4
1
2
3
4




1.
Tukiman A












2.
Tukiman B












3.
Tukiman C












Keterangan/ Rubrik :
1 : K (kurang)/rendah
2 : C (cukup)
3 : B (baik)/tinggi
4 : SB (sangat baik)/ sangat tinggi
Berilah dengan tanda centang (ü) pada kolom yang sesuai.
Lembar Penilaian Pengetahuan
KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR
KOMPETENSI
Ranah dan Tingkatan
Hasil Belajar
No.
Soal
SOAL / TUGAS
Kunci/Keterangan pedoman
Pemberian skor
S
K
O
R
1
2
3
4
5
6
Soal
Pilihan ganda
Soal tulis
PPKn












3.2       Mengenal tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan seharihari di rumah dan sekolah
3.2.1            Membedakan perilaku tertib dan tidak tertib






1,2
1.        Sebutkan 3 contoh perilku tertib
2.        Berilah 3 contoh perilaku tidak tertib

ü

ü




15

15
Bahasa Indonesia












3.1       Mengenal teks deskriptif tentang anggota tubuh dan pancaindra wujud dan sifat benda, serta peristiwa siang dan malam dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman
3.1.2    mendiskusikan kosa kata yang tidak dimengerti








3.     Sebutkan kata-kata yang tidak dimengerti dari bacaan kancil dan buaya?

ü












20



Keterampilan
Lembar pengamatan membedakan contoh perilaku tertib dan tidakn tertib
No
Kriteria
Terlihat
Belum terlihat
1
Kemampuan siswa membedakan perilaku tertib dan tidak tertib


2
Antusias siswa melakukan pengelompokan gambar



Lembar penilaian siswa membedakan contoh perilaku tertib dan tidak tertib

No

Nama
Indikator

Skor

NA
Membedakan  perilaku tertib dan tidak tertib

Antusias
1
Sainam




2
Tumiyah




3
Dakiem




Rubrik : Menirukan teks deskriptif yang dibacakan dengan suara nyaring
No
Kriteria
Terlihat
Belum terlihat
1.
Menirukan dengan antusias


2.
Menirukan sungguh-sungguh


3.
Menirukan dengan suara jelas



Hasil penilaian Menulis teks manfaat air bagi makhluk hidup


No


Nama
Indikator

Jml skor


NA
Antusias
Sungguh-sungguh
Suara jelas


4
3
2
1
4
3
2
1
4
3
2
1


1
Sainam














2
Tumiyah














3
Dakiem














4
Painem















Pembelajaran Remidial
Remidial diberikan kepada siswa yang nilainya di bawah KKM muatan mapel

Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada siswa yang  mempunyai kemampuan lebih tinggi

F.   Media, Alat, dan Sumber Belajar
1.    Media dan Alat : gambar perilaku tertib dan tidak tertib, teks deskriptif

2.    Sumber:
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikulum 2013, buku siswa SD/MI kelas I tema 3 “Kegiatanku”. Jakarta: Kementerian pendidikan dan Kebudayaan.
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikuum 2013, buku guru SD/MI kelas I tema 3 “Kegiatanku”. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Yogyakarta, 3 Aguatus 2015
Kepala Sekolah




Imam Satrio
NIP.                                                               
Guru Kelas II




...................................
NIP.                                                               

0 komentar:

Posting Komentar