Cari Blog Ini

Senin, 20 April 2015

SSP KLS 2 TM 4 SB 1 PB 1



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan      : SD Prof. Satrio
Kelas/ Semester           : II/ 1 (Satu)
Tema ke                       : 4 Aku dan Sekolahku          
Sub Tema ke               : 1 Tugas-tugas Sekolahku     
Pembelajaran ke          : 1
Alokasi Waktu            : 1 x Pertemuan (5 x 35 Menit)

A.  Kompetensi Inti (KI)
1.    Menerimadan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.    Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3.    Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengan, melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4.    Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia


B.  Kompetensi Dasar dan Indikator
PPKn
Kompetensi Dasar
1.1  Menerima Keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan beragama, suku bangsa, ciri-ciri fisik, psikis, dan hobby sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa dilingkungan rumah dan sekolah
2.2 Menunjukkan perilaku toleransi, kasih sayang, jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru sebagai perwujudan moral Pancasila
3.2 Memahami tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan sekolah
4.2 Melaksanakan tata tertib dan aturan di lingkungan keluarga dan sekolah

Indikator
1.1.1        Menunjukan sikap toleransi terhadap keberagaman teman sekelas
2.2.1 Menjukkan sikap teliti sebagai perwujudan moral Pancasila
3.2.1 Memberikan contoh perilaku di sekolah yang sesuai dengan sila pertama pancasila
4.2.1 Membacakan lancar cerita yang berkaitan dengan sila pertama pancasila

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
1.1 Menerima anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa bahasa Indonesia yang dikenal sebagai bahasa persatuan dan sarana belajar ditengah keberagaman bahasa daerah.
2.2 Memiliki prilaku santun dan jujur dalam hal kegiatan dan bermain di lingkungan melalui pemanfaatan bahasa Indonesia dan/atau bahasa daerah
3.2 menggali teks cerita narasi sederhana kegiatan dan bermain di ingkungan dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman.
4.4 Memperagakan teks cerita narasi sederhana tentang kegiatan dan bermain di lingkungan secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa.
Indikator:
1.1.1        Mensyukuri bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan dengan menggunakan bahasa Indonesia dalam interaksi di dalam kelas.
2.2.1 Menunjukan sikap cermat dalam memasang puzzle gambar kegiatan di sekolah
3.2.1 Membaca teks narasi sederhana tentang aktivitas di sekolah
4.2.1 Menulis teks narasi sederhana tentang aktivitas di sekolah

Matematika
Kompetensi Dasar:
1.1 Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2.1 Menunjukkan sikap cermat dan teliti, jujur, tertib dan menggunakan  aturan, peduli, disiplin waktu ser­­ta tidak mudah menyerah dalam mengerjakan tugas.
3.4 Mengenal nilai tukar antar pecahan uang.
4.4 Mendemostrasikan berbagai penukaran uang di depan kelas dengan berbagai kemungkinan jawaban.
Indikator:
1.1.1        Berdoa sebelum dan sesudah kegiatan belajar
2.1.1 Menunjukkan sikap tertib dalam mengerjakan tugas
3.4.1 Menyebutkan nilai pecahan uang
4.4.1 Mendemostrasikan berbagai nilai pecahan uang di depan kelas

SBDP
Kompetensi Dasar:
1.1  Menikmati keindahan alam dan karya seni sebagai salah satu tanda-tanda kekuasaan Tuhan
2.1 Menunjukkan rasa percaya diri untuk berlatih mengekspresikan diri dalam mengolah karya seni
3.3 Memahami gerak sehari-hari dengan memperhatikan tempo gerak
4.11 Menirukan gerak bermain, berkebun, bekerja melalui gerak kepala, tangan, kaki, dan badan dengan mengamati secara langsung atau dengan media rekam

Indikator:
1.1.1        Mensyukuri karya seni sebagai salah satu tanda-tanda kekuasaan Tuhan
2.1.1 Menampilkan sikap percaya diri dalam menirukaan gerakan anggota tubuh
3.3.1 Menyebutkan gerakan anggota tubuh diiringi lagu
4.11.1 Menirukan gerak bermain diiringi lagu berdasarkan video

C.  Materi Pembelajaran
1.    Cerita aku dan sekolahku (Buku siswa halaman 1)
2.    Cerita awal belajarku (buku siswa halaman 5)
3.    Uang pecahan (Buku Siswa halaman 7).
4.    Lagu di sini senang di sana senang (Buku siswa halaman 9).






D.  Langkah-langkah Pembelajaran
Kegiatan
Deskripsi Kegiatan
Alokasi Waktu
Pendahuluan
1.    Siswa dan guru melakukan doa
2.    Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa dan menanyakan kabar mereka.
3.    Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi guru sebelum melaksanakan pembelajaran inti. Anak–anak apakah kalian senang ke sekolah, apa yang kalian lakukan di sekolah, apakah kalian diberi tugas-tugas oleh gurumu?
4.    Siswa menyimak penjelasan dari guru  mengenai kegiatan yang akan dilakukan hari ini
10 Menit
Kegiatan Inti
1.      Guru menunjukan contoh gambar kegiatan di sekolah (mengamati).
2.      Guru dan siswa tanya jawab mengenai gambar. (menanya)
3.      Siswa membacakan teks cerita tentang kegiatan di sekolah”.(mengamati).
4.      Siswa di bagi menjadi 4 kelompok. kemudian masing-masing kelompok mendapat puzzle.
5.      Siswa memasang puzzle dan membaca teks (mencoba)
6.      Siswa mengaitkan antara puzlle dengan bacaan teks. (mengasosiasi)
7.      Siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok (mengomunikasikan)
8.      Setelah siswa selesai menjelaskan dan menanggapi gambar pada puzzle, Siswa menulis teks cerita tentang kegiatan di sekolah berjudul “aku dan sekolahku” secara mandiri.
9.      Siswa membaca lancar berjudul “Awal Belajarku” yang diarahkan pada pengamalan sila pertama Pancasila (mengamati).
10.  Siswa bertanya hal-hal yang berkaitan dengan bacaan “awal belajarku”. (menanya)
11.  Siswa menulis  5 kegiatan di sekolah. (menalar)
12.  Siswa membandingkan hasil 5 kegiatan dengan teman sebangku. (menalar)
13.  Siswa membacakan hasil jawaban yang sama dan tidak sama (mengomunikasikan)
14.  Guru menceritakn tugas-tugas sekolah yang berkaitan dengan uang.
15.  Siswa diarahkan pada pengenalan berbagai pecahan uang (mengamati).
16.  Siswa diajak mengamati gambar berbagai pecahan uang, cara menulis nominal mata uang dan cara membaca nilai mata uang pada contoh uang dan pada buku siswa (mengamati).
17.  Guru membagikan beberapa keping mata uang kepada siswa.
18.  Siswa menulis nominal mata uang dan cara membaca nilai mata uang (mencoba).
19.  Siswa mendemonstrasikan nilai pecahan mata uang (mencoba).
20.  Siswa yang lain memberikan tanggapan(mencoba).
21.  Guru menceritakan kegiatan sekolah yang lain. Diantaranya dalah bernyanyi diiringi gerak.
22.  Siswa memperhatikan gambar gerak lagu,. (mengamati)
23.  Siswa menanyakan gambar gerak apa, dan lagunya apa. (menanya)
24.  Siswa menyanyikan lagu “Di Sini Senang di Sana Senang” sambil menggerakkan anggota tubuh sesuai lagu (mencoba).
25.  Guru menanyakan pada siswa, bahwa kita sudah melakukan gerakan apa saja. (mengolah)
26.  Siswa menjawab gerakan-gerakan yang telah dilakukan. (mengomunikasikan)
27.  Guru dan siswa Bertanya jawab tentang meteri pelajaran yang belum dipahami siswa (mengkomunikasikan).
28.  Guru memberikan penguatan dan penghargaan terhadap prestasi belajar siswa.
29.  Siswa menyimpulkan pembelajaran dengan bahasa sendiri
155 Menit
Penutup
1.        Guru memberikan pesan moral
2.        Guru menyampaikan tema pembelajaran selanjutnya
3.        Berdoa menutup pembeelajaran
10 Menit


E.       Penilaian, pembelajaran remidial, dan pengayaan
1.        Teknik Penilaian
a.         Penilaian Sikap spiritual
b.        Penilaian sikap sosial teknik Observasi: Cermat/teliti, tertib, percaya diri,.
c.         Penilaian Pengetahuan :  Pilihan Ganda
d.        Penilaian keterampilan Unjuk Kerja: menceritakan.

2.        Bentuk Instrumen Penilaian
Lembar penilaian sikap spiritual
No
Nama
Indikator
Berdoa
Toleransi

Bersyukur
Sikap berdoa
Lafal do’a
Khidmat
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4

1

2

3

4
1
2
3
4
1.
Tukiman A




















2.
Tukiman B




















3.
Tukiman C




















Keterangan/ Rubrik :
1 : belum nampak/perlu pembinaan
2 : mulai nampak
3 : nampak
4 : membudaya
Lembar Penilaian Sikap
Minggu ke-1  Bulan Agustus 2015                                Subtema 1 tugas-tugas sekolahku
No
Nama

Cermat/teliti
Tertib
Percaya diri
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1.
Tukiman A












2.
Tukiman B












3.
Tukiman C












Keterangan/ Rubrik :
1 : K (kurang)/rendah
2 : C (cukup)
3 : B (baik)/tinggi
4 : SB (sangat baik)/ sangat tinggi
Berilah dengan tanda centang (ü) pada kolom yang sesuai.


Lembar Penilaian Pengetahuan
KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR
KOMPETENSI
Ranah dan Tingkatan
Hasil Belajar
No.
Soal
SOAL / TUGAS
Kunci/Keterangan pedoman
Pemberian skor
S
K
O
R
1
2
3
4
5
6
Soal
Pilihan ganda
Soal
Uraian
PPKn












3.2 Memahami tata tertib dan aturan yang berlaku dalam kehidupan sehari-hari di rumah dan sekolah

3.2.1 Memberikan contoh tugas di kelas yang sesuai dengan tata tertib sekolah






1,2,3
1.   Apa yang harus dikukan sebelum melakukan kegiatan?
a.        Makan, b. Berdoa, c. Lari-lari
2.   Bagaimana sikap Dayu dan teman-teman ketika berdoa?
a.        Khusu, b. Tersenyum, c. Sambil mengganggu teman.
3.   Mengapa kita perlu berdoa sebelum belajar?
a.        Wujud pengamalan sila pertama pancasila
b.        Agar pintar
c.        Agar kegiatan lancar

1, b
2, a
3, a


Bahasa Indonesia












3.2 menggali teks cerita narasi sederhana kegiatan dan bermain di ingkungan dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman.
3.2.1 Membaca teks narasi sederhana tentang aktivitas di sekolah







4,5,6
4.   Dayu merupakan anak yang . . .di kelas
a.        Malas
b.        Ramah
c.        Rajin
5.   Dayu mengikuti semua kegiatan dengan . . .
a.        Baik,
b.        Malas
c.        Jarang hadir
6.   Sekolahnya menjadi juara lomba . . . antar sekolah
a.        Atletik
b.        Paduan suara
c.        Kebersihan
4, c
5, a
6, c


Matematika












3.4 Mengenal nilai tukar antar pecahan uang.
3.4.1 Menyebutkan nilai pecahan uang







7,8,9
-
7, a
8, c
9, c


SBDP












3.3 Memahami gerak sehari-hari dengan memperhatikan tempo gerak
3.3.1 Menirukan gerakan anggota tubuh diiringi lagu






10
-
10, a



7.
Ditulis . . .
a.        Rp 100
b.        Uang seratus rupiah
c.        Seratus rupiah
8.
Dibaca. . .
a.        Uang dua ratus rupiah
b.        Rp 200
c.        Dua ratus  rupiah
9.
Ditulis

a.        Lima ratus rupiah
b.        Uang lima ratus rupiah
c.        Rp 500
10
Apa nama gerakan di samping?
a.        Di mana-mana senang
b.        Di sana senang
c.        Di sini senang


Keterampilan
Rubrik: siswa membaca lancar

No.

Kriteria
Baik sekali
4 (√)
Baik

3 (√)
Cukup

2 (√)
Perlu bimbingan
1 (√)
1.
Siswa dapat membaca dengan lafal yang benar




2.
Siswa dapat membaca dengan lancar




3.
Siswa dapat membaca dengan intonasi










Rubrik: siswa menulis teks narasi sederhana
No.
Kriteria
Baik sekali

4
Baik

3
Cukup

2
Perlu bimbingan
1
1.
Kesesuaian isi
dengan judul
atau tema
Seluruh isi
karangan sesuai
judul atau tema
Setengah atau
lebih isi karangan
sesuai judul atau
tema
Kurang dari
setengah isi
karangan sesuai
judul atau tema
Seluruh isi
karangan belum
sesuai
2.
Keruntutan
Cerita
Seluruh isi
karangan
tersusun dengan
runtut
Setengah atau
lebih isi karangan
tersusun runtut
Kurang dari
setengah isi
karangan
tersusun runtut
Seluruh isi
karangan belum
runtut
3.
Ketepatan ejaan
Seluruh tulisan
menggunakan
ejaan yang tepat
Setengah atau
lebih tulisan
menggunakan
ejaan yang tepat
Kurang dari
setengah tulisan
menggunakan
ejaan yang tepat
Seluruh
tulisan belum
menggunakan
ejaan yang tepat
Catatan: Centang (√) pada bagian yang memenuhi kriteria.

Mendemonstrasikan berbagai nilai pecahan
No.
Kriteria
Benar  (√)
Salah  (√)
1.
Sisiwa dapat menyebutkan nilai pecahan uang


2.
Siswa dapat menulis nilai pecahan uang




Lembar Penilaian Bermain Menirukan Gerakan Anggota Tubuh
No.
Kriteria
Sesuai (√)
Tidak sesuai (√)
1.
Siswa mampu mengikuti instruksi menirukan gerakan anggota tubuh


2.
Siswa mampu mengikuti instruksi menirukan gerakan anggota tubuh


3.
Siswa mengungkapkan perasaan dan pendapatnya setelah menirukan gerakan anggota tubuh



Hasil Penilaian Bermain Menirukan Gerakan Anggota Tubuh

No.

Nama Siswa
Kriteria 1
Kriteria 2
Kriteria 3
Sesuai (√)
Tidak sesuai (√)
Sesuai (√)
Tidak sesuai (√)
Sesuai (√)
Tidak sesuai (√)
1.







2.







3.









Pembelajaran Remidial
Remidial diberikan kepada siswa yang nilainya di bawah KKM muatan mapel

Pengayaan
Pengayaan diberikan kepada siswa yang  mempunyai kemampuan lebih tinggi

F.   Media, Alat, dan Sumber Belajar
1.    Media dan Alat : puzzle, Teks bacaan cerita tentang ”aku dan sekolahku”, , teks cerita “awal belajarku”, gambar .berbagai pecahan mata uang, video lagu “di sini senang di sana senang”.

2.    Sumber:
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikulum 2013, buku siswa SD/MI kelas 2 tema 4 “Aku dan Sekolahku”. Jakarta: Kementerian pendidikan dan Kebudayaan.
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikuum 2013, buku guru SD/MI kelas II tema 1 “Aku dan Sekolahku”. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.



Yogyakarta, 3 Aguatus 2015
Kepala Sekolah




...................................
NIP.                                                               
Guru Kelas II




...................................
NIP.                                                                           












BAHAN AJAR
       I.            Sub Tema                    : Tugas-tugas Sekolahku
    II.            Kelas/Semester            : II / I
 III.            Materi Pokok              :
1.      Cerita aku dan sekolahku (Buku siswa halaman 1)
2.      Cerita awal belajarku (buku siswa halaman 5)
3.      Uang pecahan (Buku Siswa halaman 7).
4.      Lagu di sini senang di sana senang (Buku siswa halaman 9).

 IV.            Uraian Materi              :
1.      Bahasa Indoensia
Teks bacaan cerita tentang AKU dan SEKOLAHKU
Dayu anak yang rajin di kelas.
Tugas-tugas sekolah dikerjakan dengan teliti dan percaya diri
Dayu juga selalu mengikuti kegiatan ektrakurikuler di sekolah
Antara lain ekstra pramuka, sepakbola, baris berbaris  dan lain-lain
Ia mengikuti semua kegiatan dengan baik.
Dayu menjadi anak yang berprestasi
Selain itu, Dayu selalu peduli dengan lingkungan sekolah.
Tidak heran, sekolah Dayu menjadi bersih dan sehat.
Sekolahnya menjadi juara lomba kebersihan anatar sekolah

Dayu menyadari pentingnya mengerjakan tugas sekolah dengan baik.
Dayu juga menjaga lingkungan sekolah dengan baik.
Semua itu dilakukan untuk mencapai prestasi yang lebih baik.
Dayu mendapat tugas dari guru
Dayu mmebuat jadwal harian tentang berbagai kegiatan di sekolah
Kemudian menceritakan dengan bahasa  yang santun.

2.      PPKn
Awal belajarku
Jam sudah menunjukkan pukul tujuh.
Dayu dan teman-teman sudah siap untuk belajar.
Mereka memulai pelajaran dengan berdoa.
Mereka berdoa dengan tertib dan teratur.
Tidak ada siswa yang main-main.
Mereka berdoa dengan khidmat.
Mereka bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Dayu dan teman-teman senang untuk belajar.

3.      Matematika
Setelah berdoa, pak guru menyampaikan rumah bu Beni terkena banjir.
Dayu mengusulkan agar mengumpulkan sumbangan.
Semua siswa setuju dengan usul Dayu.
Berbagai pecahan uang telah terkumpul.

Uang seratus rupiah
Ditulis Rp100
Nilainya seratus rupiah

Uang dua ratus rupiah
Ditulis Rp200
Nilainya dua ratus rupiah

Uang lima ratus rupiah
Ditulis Rp500
Nilainya lima ratus rupiah

4.      SBDP
Setelah mengumpulkan sumbangan, Dayu dan temannya mulai belajar.
Mereka belajar menyanyi sambil menggerakan anggota tubuh
Lagunya berjudul “di sini senang di sana senang”

Gambar. video gerakan lagu

    V.            Sumber Belajar            :
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikulum 2013, buku siswa SD/MI kelas 2 tema 4 “Aku dan Sekolahku”. Jakarta: Kementerian pendidikan dan Kebudayaan.
--. 2014. Buku tematik terpadu kurikuum 2013, buku guru SD/MI kelas II tema 1 “Aku dan Sekolahku”. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.















MEDIA PEMBELAJARAN
I.                   Sub Tema                    : Tugas-tugas Sekolahku
II.                Kelas/Semester            : II / I
III.             Materi Pokok               :
1.      Cerita aku dan sekolahku (Buku siswa halaman 1)
2.      Cerita awal belajarku (buku siswa halaman 5)
3.      Uang pecahan (Buku Siswa halaman 7).
4.      Lagu di sini senang di sana senang (Buku siswa halaman 9).
IV.            
Teks bacaan cerita tentang AKU dan SEKOLAHKU
Dayu anak yang rajin di kelas.
Tugas-tugas sekolah dikerjakan dengan teliti dan percaya diri
Dayu juga selalu mengikuti kegiatan ektrakurikuler di sekolah.
Anatara lain ekstra pramuka, sepak bola, baris berbaris dan lain-lain
Ia mengikuti semua kegiatan dengan baik.
Dayu menjadi anak yang berprestasi
Selain itu, Dayu selalu peduli dengan lingkungan sekolah.
Tidak heran, sekolah Dayu menjadi bersih dan sehat.
Sekolahnya menjadi juara lomba kebersihan anatar sekolah
Dayu menyadari pentingnya mengerjakan tugas sekolah dengan baik.
Dayu juga menjaga lingkungan sekolah dengan baik.
Semua itu dilakukan untuk mencapai prestasi yang lebih baik.
Wujud Media
1.      Bahasa Indonesai :
a.       Teks bacaan cerita tentang “aku dan sekolahku”


























b.      puzzle













2.      PPKn                     : Teks cerita “awal belajarku”,
Awal belajarku

Jam sudah menunjukkan pukul tujuh.
Dayu dan teman-teman sudah siap untuk belajar.
Mereka memulai pelajaran dengan berdoa.
Mereka berdoa dengan tertib dan teratur.
Tidak ada siswa yang main-main.
Mereka berdoa dengan khidmat.
Mereka bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Dayu dan teman-teman senang untuk belajar.
 














3.      Matematika           : Gambar .berbagai pecahan mata uang,

4.      SBDP                    : Teks dan gambar gerakan lagu “di sini senang di sana senang”.

a.       Gambar. video gerakan lagu

V.                Bahan Pembuat Media
1.      Bahasa Indonesia  :
a.       Teks bacaan cerita tentang ”aku dan sekolahku”,
-          Kertas HVS,
b.      Gambar kegiatan siswa di sekolah
-          Kertas manila, krayon, pensil, sepidol, gunting
2.      PPKn                     : kertas asturo
3.      Matematika           : printer warna, spidol warna, kertas kuarto, kertas HVs.
4.      SBDP                    :
a.       Gambar. video gerakan lagu
-          Video

VI.             Cara menggunakan media
1.      Bahasa Indonesia  :
a.       Teks bacaan cerita tentang ”aku dan sekolahku”,
-          Dibacakan siswa
c.       Gambar kegiatan siswa di sekolah
-          Puzzle di pasang oleh siswa.
5.      PPKn                     : dibacakan
6.      Matematika           : didemonstrasikan
7.      SBDP                    :
b.      Teks menyanyi “di sini senang di sana senang”
-          ditempel
c.       Gambar gerakan lagu
-          Ditayangkan

















Lembar Kerja Siswa
1.      Tulislah kegiatan sekolah yang terdapat pada puzzle?
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................
.................................................................


































2.      Tuliskan keterkaitan antara teks yang kalian baca dengan kegiatan sekolah yang terdapat pada puzzle!
2.      Tuliskan keterkaitan antara teks yang kalian baca dengan kegiatan sekolah yang terdapat pada puzzle!
.................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

 















3.      Tulislah teks cerita tentang kegiatan di sekolah berjudul “aku dan sekolahku” secara mandiri.
3.      Tulislah teks cerita tentang kegiatan di sekolah berjudul “aku dan sekolahku” secara mandiri.
.................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

 


















4.      Tulislah 5 kegiatan di sekolah
4.      Tulislah 5 kegiatan di sekolah
.................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

 














5.      Bandingkan kesamaan dan perbedaan 5 kegiatanmu dan 5 kegiatan temanmu!
5.      Tulislah 5 kegiatan di sekolah
Kegiatan yang sama : .............................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................kegiatan yang berbeda  : ....................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

 




















6.      Tulislah nominal mata uang dan cara membacanya.
6.      Tulislah nominal mata uang dan cara membacanya.
.................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................



Teks bacaan cerita tentang AKU dan SEKOLAHKU
Dayu anak yang rajin di kelas.
Tugas-tugas sekolah dikerjakan dengan teliti dan percaya diri
Dayu juga selalu mengikuti kegiatan ektrakurikuler di sekolah.
Anatara lain ekstra pramuka, sepak bola, baris berbaris dan lain-lain
Ia mengikuti semua kegiatan dengan baik.
Dayu menjadi anak yang berprestasi
Selain itu, Dayu selalu peduli dengan lingkungan sekolah.
Tidak heran, sekolah Dayu menjadi bersih dan sehat.
Sekolahnya menjadi juara lomba kebersihan anatar sekolah
Dayu menyadari pentingnya mengerjakan tugas sekolah dengan baik.
Dayu juga menjaga lingkungan sekolah dengan baik.
Semua itu dilakukan untuk mencapai prestasi yang lebih baik.
 






















































1 komentar: